Sabtu, April 26, 2025
34 C
Palangkaraya

HEADLINES

Features

BERITA HARI INI

Polda Kalteng Rayakan Paskah dengan Ibadah Khidmat dan Penuh Makna

Suasana khusyuk menyelimuti Aula Arya Dharma Mapolda Kalteng, Kamis (24/4/2025), saat digelar ibadah Paskah 2025. Kapolda Irjen Pol Iwan Kurniawan hadir langsung bersama Ketua Bhayangkari, drg. Irene Dewayani Iwan Kurniawan, dalam perayaan penuh makna ini.

Besei Kambe Menggugah Semangat Pelestarian Budaya

Besei kambe atau dayung hantu, merupakan salah satu cabang perlombaan pada Festival Palangka 2025. Dua regu yang beranggota dua orang, saling mengadu kekuatan dan ketahanan dengan cara mendayung berlawanan arah.

Ada 5.000 Jabatan Strategis Nasional, Saatnya SDM Dayak Berperan

Ikatan Cendikiawan Dayak Nasional (ICDN) bersilaturahmi dengan Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H Agustiar Sabran dan Kapolda Kalteng Irjen Pol Iwan Kurniawan. Kunjungan para pengurus yang dipimpin langsung Ketua Umum ICDN Willy M Yoseph itu, bertujuan menyampaikan aspirasi dan harapan.
spot_img

Society

HUT ke-2, LPDN Dorong Kebangkitan Perempuan Dayak yang Mandiri dan Kreatif

Lembaga Perempuan Dayak Nasional (LPDN) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-2 pada Senin (14/4/2025) dengan tema “Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas”. Kegiatan berlangsung di Jl. Manuah NIS 58 Petuk Bukit, Kecamatan Rakumpit, Palangka Raya.

Kabar Kalteng

Kapolres Barsel Tinjau Lokasi Banjir dan Salurkan Bantuan Sembako

Kapolres Barsel AKBP Jacson R. Hutapea menyusuri titik-titik banjir di ruas jalan Desa Lembeng dan Desa Pararapak, Kamis (24/4/2025). Di dua lokasi ini, air tidak hanya menggenangi jalan, tapi juga memperlambat kehidupan.

Berita Terbaru

Polda Kalteng Rayakan Paskah dengan Ibadah Khidmat dan Penuh Makna

Suasana khusyuk menyelimuti Aula Arya Dharma Mapolda Kalteng, Kamis (24/4/2025), saat digelar ibadah Paskah 2025. Kapolda Irjen Pol Iwan Kurniawan hadir langsung bersama Ketua Bhayangkari, drg. Irene Dewayani Iwan Kurniawan, dalam perayaan penuh makna ini.

Video Terbaru

Nasional

Terbongkar! Hasto Disebut Jadi Penjamin PAW Harun Masiku di Depan Hakim

Mantan Komisioner Bawaslu RI, Agustiani Tio Fridelina membenarkan bahwa Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, menjadi jaminan atau garansi politik dalam proses pergantian antarwaktu (PAW) Anggota DPR RI periode 2019–2024 untuk Harun Masiku.

Ekonomi & Bisnis

Transformasi Digital: Bank Kalteng Siap Masuki Babak Baru

Dalam upaya menjawab tantangan perkembangan ekonomi digital dan mendorong pertumbuhan ekonomi daerah yang inklusif, Bank Kalteng terus memperkuat fondasi transformasi digitalnya. Bank Kalteng menata ulang strategi layanan berbasis teknologi untuk menciptakan sistem perbankan yang lebih cepat, aman, dan menjangkau seluruh lapisan masyarakat Kalimantan Tengah.

Olahraga

Pertama Kali Menang Lawan Barcelona, Tapi Dortmund Tetap Tersingkir, Kok Bisa?

Barcelona berhasil melangkah ke babak semifinal Liga Champions 2024/25 untuk pertama kalinya dalam enam musim terakhir, meski harus menelan kekalahan pertama musim ini saat menghadapi Borussia Dortmund. Di balik laga seru ini, terdapat sejumlah fakta menarik yang layak disimak.

Simak Reaksi Erick Thohir setelah Timnas Indonesia U-17 Kalah di Piala Asia

Timnas Indonesia U-17 harus mengakhiri perjuangan mereka di Piala Asia U-17 2025 setelah kalah telak 0-6 dari Korea Utara U-17 dalam pertandingan perempat final yang berlangsung di King Abdullah Sports City Hall Stadium, Jeddah, pada Senin (14/4) malam WIB. Kekalahan ini mengakhiri tren kemenangan sempurna Garuda Muda yang sebelumnya meraih tiga kemenangan berturut-turut di fase grup.

Weekend

Pakar Kesehatan Pastikan Galon Guna Ulang Aman untuk Janin

PENGGUNAAN galon guna ulang sebagai kemasan pangan dipastikan tidak menyebabkan gangguan kesehatan apapun bagi manusia. Jaminan keamanan itu berkenaan dengan adanya isu yang menyebutkan bahwa pemakaian galon guna ulang dapat menyebabkan gangguan reproduksi, mengganggu pertumbuhan embrio dan janin hingga autisme pada anak.

5 Penyakit yang Disebabkan Polusi Udara, dari Asma sampai Stroke

Ada beberapa penyakit yang disebabkan oleh polusi udara yang wajib diwaspadai. Terlebih saat ini keadaan daerah Jabodetabek kian memburuk, sebagaimana yang diungkapkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat rapat terbatas Senin (14/8) kemarin.

Polusi di Beberapa Kota Semakin Mengkhawatirkan

SAAT pandemi Covid-19 sudah tidak terlalu mengkhawatirkan, pada bulan Mei 2022 masyarakat dipersilahkan untuk melakukan aktivitas seperti sedia kala. Sepertinya hal ini membuat pemerintah mendapatkan tugas lama mereka yaitu, menangani polusi yang ada di beberapa kota di Indonesia.

Food Estate

Melihat Perkembangan Pembangunan di Kawasan Food Estate

Kehadiran food estate di Kalteng ternyata memberikan dampak positif di berbagai sektor, tidak hanya menjadi lumbung pangan. Namun keberadaan program strategis nasional di Bumi Tambun Bungai ini ternyata sangat...

Korporasi Petani Food Estate Makin Berkembang

PALANGKA RAYA-Pengembangan food estate komoditas padi di Kalteng khususnya di Kabupaten Kapuas dan Pulang Pisau (Pulpis) tidak hanya sekadar menanam, memanen, dan menjual seadanya...

Hadapi Kemarau, Bantu Pompa Air di Food Estate

PALANGKA RAYA-Berdasarkan perkiraan cuaca oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Palangka Raya, musim kemarau di Kalteng sudah mulai dirasakan sejak awal Mei lalu....

Legislatif

DPRD Kota Palangka Raya Terima 225 Usulan Masyarakat di Rapat Paripurna

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palangka Raya menggelar Rapat Paripurna ke-1 Masa Persidangan III Tahun Sidang 2024/2025. Rapat tersebut berlangsung di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kota Palangka Raya, baru-baru ini.

Terpopuler

Trending Tags

Pena

Daerah

Dispuskersip Gumas Gelar Lomba Bertutur Tingkat SD

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispuskersip) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) bersama Bunda Literasi menggelar lomba bertutur di tingkat sekolah dasar (SD) dan MI sederajat. Kegiatan ini bertujuan untuk membangkitkan minat dan bakat anak-anak yang masih sekolah dasar.

Wakil Bupati Lamandau Resmi Buka Manasik Haji Tahun 2025

Pengurus Daerah Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (PD IPHI) Kabupaten Lamandau, menggelar manasik haji bagi para Jamaah Calon Haji (JCH) yang akan menunaikan ibadah ke tanah suci tahun 2025.Kegiatan dibuka langsung oleh Wakil Bupati Lamandau Abdul Hamid, yang dilaksanakan di Gedung Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) Lamandau, Selasa (22/4/2025).

Kolaborasi Lintas Sektor Jadi Kunci Sukses Pembangunan Palangka Raya

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin melalui Wakil Wali Kota Palangka Raya, Achmad Zaini, menghadiri Rapat Paripurna ke-1 Masa Persidangan III Tahun Sidang 2024/2025. Rapat yang digelar di Ruang Paripurna Kantor DPRD Kota Palangka Raya ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Subandi.

Gedung Expo Sampit Kembali Difungsikan, Awali dengan MTQ dan Bazar UMKM

Setelah lama terbengkalai, Gedung Expo Sampit, di Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotawaring Timur (Kotim) akhirnya kembali difungsikan. Penggunaan perdana dijadwalkan hari ini untuk kegiatan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kecamatan Baamang. Kegiatan ini juga akan dikolaborasikan dengan bazar UMKM.

Palangka Raya Targetkan Juara Umum di Festival Budaya Isen Mulang 2025

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin menegaskan tekadnya untuk membawa kembali gelar juara umum dalam Festival Budaya Isen Mulang (FBIM) 2025. Ia menginstruksikan seluruh peserta dan panitia dari Kota Palangka Raya agar mempersiapkan diri secara maksimal dalam menghadapi event budaya tahunan tersebut.

Metropolis

SaptaMarga

/