Jumat, April 26, 2024
27.4 C
Palangkaraya

CATEGORY

POLITIK

Pilkada Kota, PAN Siap Usung Kader Sendiri

PAN siap mengusung kader sendiri pada Pilkada Kota Palangka Raya.

Istri Anggota KPPS yang Meninggal Apresiasi Kepedulian Polisi

Dalam dinamika pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024, anggota Kelompok Penyelenggara Pemilihan Umum (KPPS) turut berperan dalam menegakkan integritas dan profesionalisme.

Ada Peran KPPS Dalam Kelancaran Pemilu, Mahasiswa FEB UPR Apresiasi

Rapat pleno tingkat Provinsi Kalteng sudah selesai. Sudah diketahui siapa yang meraup suara terbanyak dan siapa yang menjadi wakil rakyat. Pascapemilu, saatnya bersatu dan fokus membangun bangsa, Kalimantan Tengah khususnya.

Dengarkan! Ini Sikap Gerdayak Barito Utara Pascapemilu 2024

Proses pemilihan umum (pemilu) 2024 sudah memasuki tahap pleno tingkat provinsi. Sejauh ini, pasangan Prabowo Gibran masih teratas dalam perolehan suara sementara.

LSR-LPMT Kalteng Beri Dukungan Kepada Penyelenggara Pemilu

PALANGKA RAYA - Penyelenggara pemilihan umum (pemilu) di Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mendapat apresiasi dari Lembaga Swadaya Rakyat (LSR) Laskar Pembela Masyarakat Tertindas (LPMT) Kalteng. Hal itu disampaikan kelompok tersebut dalam aksi damai di depan Kantor KPU Provinsi Kalteng, Kamis (29/2).

TPN Ganjar-Mahfud Ajak Rakyat Kawal Suara di TPS

Juru Bicara TPN Ganjar-Mahfud, Aryo Seno Bagaskoro mengajak masyarakat mengawal penghitungan suara di seluruh Tempat Pemungutan Suara (TPS) se-Indonesia. Seno menyebut mengawal suara ini sangat penting untuk mengawal demokrasi pada Pemilu 2024.

IPO: Pilpres 2024 Dua Putaran, Masih Jauh Satu Putaran

Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah, meyakini pemilihan presiden (pillpres) 2024 masih jauh dari kata satu putaran.

TPN Ganjar: Film Dirty Vote Ungkap Kecurangan Pemilu Secara Masif

Berbagai bentuk kecurangan masif pada Pemilu 2024 yang dirangkum dalam film dokumenter berjudul Dirty Vote disebut Juru Bicara Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD, Chico Hakim, adalah pengungkapan dari adanya intervensi kekuasaan.

Pastikan Pemilu Berjalan Aman

Plh Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Pemkesra) Setda Provinsi Kalimantan Tengah Herson B Aden yang juga sebagai Wakil Ketua Desk Pemilu Provinsi Kalteng memimpin rapat persiapan penyelenggaraan Pemilu 2024 di Sekretariat Desk Pemilu 2024 Kantor Badan Kesbangpol Kalteng, Rabu (07/02/2024). Rapat ini diikuti forkopimda serta KPU dan Bawaslu kabupaten kota se-Kalteng secara virtual dari tempat masing-masing.

Bisa Mencoblos pada Pukul 11.00-13.00 WIB

Khusus para pemilih yang akan pindah tempat memilih, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palangka Raya Joko Anggoro menjelaskan terkait mekanismenya.

Berita Terbaru

/