Minggu, Oktober 13, 2024
27 C
Palangkaraya

CATEGORY

METROPOLIS

Menikmati Menu di Swiss-Belhotel dengan Cita Rasa Klasik Prancis, Ramah Kantong

Swiss-Belhotel Danum Palangka Raya kembali mempersembahkan inovasi kuliner yang memikat. Bulan ini, nikmati sajian dengan nuansa khas Prancis yang elegan. Inisiatif ini merupakan bagian dari komitmen hotel untuk menghadirkan menu-menu unik yang selalu menarik untuk dinikmati setiap dua bulan sekali.

Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Gelar Webinar Internasional

Krisis kesehatan reproduksi, termasuk meningkatnya kasus penyakit menular seksual, akses terbatas terhadap layanan kesehatan reproduksi, dan ketidaksetaraan dalam informasi kesehatan, menunjukkan perlunya manajemen informasi kesehatan reproduksi yang efektif dan responsif. Dalam konteks ini, penting untuk memperkuat sistem informasi kesehatan reproduksi agar dapat memberikan informasi yang akurat dan tepat waktu kepada masyarakat.

BNN Palangka Raya Gandeng Disdik Kota

Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Palangka Raya menggandeng Dinas Pendidikan (Disdik) di kota ini dalam upaya menekan peredaran narkoba di lingkungan pendidikan, yang menyasar generasi muda di sekolah.

224 Mahasiswa STIKES Eka Harap Siap Terjun ke Dunia Kesehatan Lewat Capping Day

PALANGKA RAYA – Sebanyak 224 mahasiswa dari Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Eka Harap Kota Palangka Raya resmi memasuki tahap awal karir mereka di dunia kesehatan melalui prosesi Capping Day yang digelar pada Kamis (10/10/2024) di salah satu hotel di kota Palangka Raya. Mereka berasal dari Program Studi D3 Keperawatan Angkatan XXIV, S1 Keperawatan Angkatan XV, D3 Kebidanan Angkatan XXIV, dan S1 Kebidanan Angkatan II.

Borong Penghargaan dari LKPP, Kemenkumham Terus Tingkatkan Kualitas

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) meraih penghargaan pada acara Anugerah SDM dan Kelembagaan Pengadaan Barang/Jasa 2024" yang diselenggarakan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa (LKPP), Kamis (10/10/2024).

Dirjen HAM Tegaskan Perlindungan Hak Anak dari Kejahatan Pelecehan

Direktur Jenderal Hak Asasi Manusia (HAM) Dhahana Putra, menyampaikan keprihatinan mendalam atas peristiwa kejahatan seksual yang menimpa sejumlah anak di salah satu yayasan panti sosial anak di Tangerang. Peristiwa ini bukan hanya pelanggaran pidana, tetapi juga pelanggaran berat terhadap HAM, terutama hak-hak anak.

Evidence Based Practice “Knowledge Management” Dalam Praktik Klinis

Praktik klinis yang efektif yang berpusat pada pasien sangatlah bergantung pada literatur ilmiah

Siswa SMAN 1 Palangka Raya Raih Juara 3 Tenis Lapangan Piala Panglima TNI

Saya yakin dengan mengikuti lomba ataupun pertandingan di luar sekolah akan memberikan pengalaman dan pelajaran yang baik pada siswa

Telkomsel Sukses Gelar IndonesiaNEXT Summit 2024

IndonesiaNEXT Summit merupakan bagian dari komitmen Telkomsel dalam menciptakan dampak sosial melalui prinsip Environmental, Social, and Governance (ESG).

Alumni Fisipol UMPR Reuni Akbar

Alumni Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR) menggelar reuni akbar. Dalam reuni akbar tahun ini diisi berbagai kegiatan yang dipusatkan di UMPR, digelar sejak tanggal 4-6 Oktober 2024.

Berita Terbaru

/