Sabtu, Juli 12, 2025
23.7 C
Palangkaraya

CATEGORY

Kapuas

Inspirasi Dituntut Menjadi Panutan Bagi Peserta Didik

Dinas Pendidikan Kabupaten Kapuas pekan lalu menggelar Seminar Nasional How to Be a Great Teacher. Kegiatan ini digelar di Hall Rumah Jabatan Bupati Kapuas itu dibuka Bupati Kapuas H Muhammad Wiyatno.

Pererat Hubungan Masyarakat dengan Kepolisian

Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Dr Usis I Sangkai menghadiri sekaligus mengikuti kegiatan jalan sehat dan senam bersama yang digelar Polres Kapuas. Kegiatan yang dilaksanakan, Sabtu (28/6/2025) itu digelar dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79.

Ini Dia, Sosok Tiga Pejabat Masuk Kandidat Calon Sekda Kapuas

Seleksi Terbuka (Selter) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) telah selesai digelar.

Jawab Permintaan Warga, Wiyatno Akan Percantik Ibu Kota Kapuas Hulu

Bupati Kapuas H. Muhammad Wiyatno bersama Wakil Bupati Dodo disambut hangat oleh masyarakat saat melakukan kunjungan kerja ke Kecamatan Kapuas Hulu, Kamis (26/6/2025).

Infrastruktur di Hulu Ditingkatkan, Wiyatno: Kami Bangun 4 Jembatan Bailey

Bupati Kapuas H Muhammad Wiyatno kembali bergerak cepat dalam melakukan pembangunan di Kabupaten Kapuas.

Kabar Baik bagi Warga Terusan, Bupati Kapuas Tinjau Kesiapan Lahan Panen Raya

Bupati Kapuas H Muhammad Wiyatno meninjau langsung kesiapan lahan pertanian di tiga desa di Kecamatan Bataguh.

Bupati Kapuas Serahkan 25 Unit Combine dan 10 Unit Rotavator

Bupati Kapuas, H Muhammad Wiyatno menyerahkan sebanyak 25 unit combine harvester dan 10 unit rotavator kepada Kelompok Tani Brigade Pangan.

Pertanian Diperkuat,Bupati Kapuas Tanam Padi Perdana di Lahan CSR Desa Sei Kayu

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat sektor pertanian. Hal ini ditandai dengan kegiatan tanam padi perdana yang dilaksanakan oleh Bupati Kapuas H. Muhammad Wiyatno, S.P., di lokasi Cetak Sawah Rakyat (CSR), Desa Sei Kayu, Kecamatan Kapuas Barat, Sabtu (21/6/2025).

Terminal Banama Tingang Ditata, Wiyatno: Kami Ingin Jadi Pusat Ekonomi UMKM

Keberadaan Terminal Banama Tingang di Jalan Jepang mendapat perhatian Bupati Kapuas H Muhammad Wiyatno. Terlebih terminal yang dibangun sejak 2003 lalu hingga saat ini belum berfungsi sebagaimana mestinya. Meski berdiri megah, namun kondisi terminal tersebut saat ini sangat memprihatinkan.

Polres Kapuas Grebek Perjudian Dadu Gurak di Mantangai, Tiga Pelaku Diamankan

Sabtu malam (14/6/2025) sekitar pukul 21.15 WIB, pria tertangkap tangan tengah bermain judi dadu gurak di teras sebuah rumah di Desa Sei Kapar, Kecamatan Mantangai, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah.

Berita Terbaru

/