Sabtu, Juli 27, 2024
33.8 C
Palangkaraya

CATEGORY

EKONOMI & BISNIS

Pertama di Kalimantan, PLN dan Pemda Se-Kalselteng Rekonsiliasi

T PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah (UID Kalselteng), mengadakan kegiatan rekonsiliasi Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Penyetoran Pajak Barang Jasa Tertentu atas Tenaga Listrik (PBJT-TL) bersama Pemerintah Daerah.

Memakai Kebaya, Srikandi PLN Tetap Sigap Layani Pelanggan

Berbeda dari hari biasanya, para srikandi PLN Unit Induk Distribusi (UID) Kalimantan Selatan dan Tengah (Kalselteng) tampak anggun memakai kebaya, Rabu (24/7). Dalam rangka memperingati Hari Kebaya Nasional yang jatuh pada tanggal 24 Juli.

Satpol PP Relokasi PKL Eks Gedung Koni

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Berlianto SE ME dan Kasatpol PP Provinsi Kalteng Baru I Sangkai SPd MSi bersama tim gabungan dari Dinas Perhubungan, Dinas Perdagangan dan Dinas Lingkungan Hidup Kota Palangka Raya merelokasi sementara Pedagang Kaki Lima (PKL) eks Gedung Koni.

BNI Muara Teweh Sosialisasi LIterasi Keuangan Segmen Pelajar

BNI Branch Office Muara Teweh melakukan edukasi literasi keuangan ke tiga sekolah ternama di Kabupaten Barito Utara, yakni SMP 2 Muara Teweh, MAN Barito Utara dan SMK Maharati. Sekolah tersebut merupakan sekolah binaan PT Pama Persada Nusantara.

Telkomsel Luncurkan Komunitas Sehat

• Telkomsel memperkenalkan solusi kesehatan satu pintu yang inovatif dan komprehensif terbaru, Komunitas Sehat

PLN UID Kalselteng Kembali Raih Lima Penghargaan

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah (UID Kalselteng) kembali meraih penghargaan Nasional Corporate Social Responsibility (CSR) dan Sustainable Development Goals (SDGs) dalam ajang Nusantara CSR Award 2024.

Merokok di Faskes, Satpol PP Tegur Pengunjung

Anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) sebagai penindak peraturan daerah (Perda) menegur pengunjung atau pendamping pasien karena kedapatan merokok di Fasilitas Kesehatan (Faskes).

Super Promo Indibiz, Bikin Bisnis Makin Eksis

DIGITALISASI bisnis bukan lagi sekadar tren, melainkan kebutuhan utama bagi pelaku bisnis yang ingin tetap relevan dan kompetitif di era digital yang terus berkembang.

Srikandi PLN Edukasi Ketenagalistrikan dan Pencegahan Stunting

Srikandi PLN melaksanakan kegiatan edukasi ketenagalistrikan dan sosialisasi pencegahan stunting kepada anak-anak dan orang tua di Desa Danau Ganting, Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah, Selasa (16/7) lalu.

PT Tera Data Indonusa Giat Membangun Brand Lokal

PT Tera Data Indonusa Tbk (TDI) merupakan perusahaan IT nasional yang berdiri sejak 1991. Satu dari merek IT nasional di Indonesia yang memiliki pabrik dan pusat RnD di Indonesia.

Berita Terbaru

/