Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-63, Bank Kalteng berkomitmen untuk menjadi bank terdepan, mengutamakan layanan kepada masyarakat dengan memberikan berbagai kemudahan, serta layanan yang cepat dan tepat.
Bank Kalteng Cabang Tamiang Layang mempertahankan posisinya di Bartim Expo 2024. Perbankan milik oloh itah ini kembali meraih juara I dalam event daerah yang diselenggarakan setiap tahunnya.
Untuk meningkatkan kesejahteraan para petani, Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Peternakan Provinsi Kalimantan Tengah melakukan penandatanganan kerja sama dengan PT Bank Kalteng, dalam rangka penyediaan layanan perbankan untuk petani penerima bantuan sosial kartu tani berkah, Rabu (29/5).
Komitmen Bank Kalteng untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat perlu mendapat apresiasi. Melalui aplikasi Betang Mobile Bank Kalteng, masyarakat khususnya di Kabupaten Katingan kini bisa melakukan pembayaran tagihan air PDAM.
Komitmen Bank Kalteng untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat perlu mendapat apresiasi. Melalui aplikasi Betang Mobile Bank Kalteng, masyarakat khususnya di Kabupaten Katingan kini bisa melakukan pembayaran tagihan air PDAM.
Bank Kalteng menggelar pasar murah. Pada kegiatan yang berlangsung sejak tanggal 1-3 April 2024 tersebut, pasar murah Bank Kalteng mendapat respons positif dari warga Kota Kasongan. Warga nampak sangat antusias berbelanja kebutuhan bahan pokok yang dipusatkan di samping Kantor Bank Kalteng Cabang Kasongan.
PT Bank Kalteng menggelar turnamen mancing. Kegiatan yang diselenggarakan di kolam pemancingan Dohong Jalan Soekarno, Kota Palangka Raya ini diikuti 96 peserta. Berasal dari Palangka Raya, Katingan, Kapuas, Pulang Pisau dan Gunung Mas.
Dalam waktu dekat akan ada event besar yang dilaksanakan oleh Bank Kalteng. Bank kebanggaan masyarakat Kalteng itu akan berbagi berkah untuk para nasabah. Hal itu diungkapkan oleh Plt Direktur Utama (Dirut) PT Bank Kalteng Marzuki saat menerima silaturahmi jajaran manajemen PT Kalteng Pos Press di Kantor Bank Kalteng, Jalan RTA Milono, Palangka Raya, Rabu (21/2).
Guna memberikan edukasi kepada para pelaku UMKM, Disparbudpora Kota Palangka Raya menyelenggarakan bimbingan teknis (Bimtek) Kewirausahaan Pemuda, dengan menghadirkan narasumber dari Bank Kalteng Cabang Utama Palangka Raya.