Polres Sukamara bersama media massa atau pers berbagi takjil dan buka puasa bersama. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Sukamara AKBP Tely Alvin dalam kegiatan bertema "Berbagi Takjil Bersama Polri dan Media Sebagai Wujud Polri untuk Masyarakat".