Senin, November 25, 2024
24 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

Chandra Ismawanto

Polres Katingan Gencar Sosialisasi 7 Road Safety

-Untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas, Polres Katingan melalui Satuan Lalu Lintas (Satlantas) gencar melakukan sosialisasi 7 Road Safety kepada seluruh lapisan masyarakat pengguna jalan, Sabtu (31/8/2024). Pasalnya, kecelakaan lalu lintas (lakalantas) menjadi penyebab utama kematian di berbagai negara setiap tahunnya.

Cegah Karhutla di Kamipang

-Personel Polsek Tasik Payawan, Polres Katingan, bersama tim gabungan dari TNI, Manggala Agni (MA), dan Masyarakat Peduli Api (MPA) melaksanakan patroli gabungan untuk mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah Kecamatan Kamipang, Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, Kamis (22/8/2024). Rute patroli meliputi area lahan pertanian milik warga setempat.

Polres Katingan Terima Penghargaan

–Dalam upaya mewujudkan transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan, Polres Katingan yang merupakan bagian dari jajaran Polda Kalteng kembali menunjukkan dedikasinya. Kapolres Katingan, AKBP Chandra Ismawanto, S.I.K., menerima penghargaan atas pencapaian nilai sempurna dalam penilaian Indikator Kinerja Pelaksana Anggaran (IKPA) kategori pagu besar untuk periode triwulan I tahun 2024.

Polres Katingan Sukses Meraih Nilai Sempurna IKPA

Dalam rangka mewujudkan transparansi dan akuntabilitas di dalam pengelolaan keuangan, Polres Katingan kini sukses meraih nilai sempurna terhadap Indikator Kinerja Pelaksana Anggaran (IKPA) pagu besar periode triwulan I tahun 2024.

Ajak Siswa Pahami Bahaya Narkoba

Satresnarkoba Polres Katingan melaksanakan kegiatan penyuluhan dengan tema "Bahaya Narkotika, Psikotropika, Miras, dan Merokok" di SMKN 1 Kasongan pada Senin pagi, 12 Agustus 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi dan mencegah kenakalan remaja di Kabupaten Katingan.

Latihan Sispamkota untuk Keamanan Pilkada

Polres Katingan menggelar latihan Pengamanan Sistem Pertahanan Kota (Sispamkota), Selasa (29/7/2024). Menurut Kapolres Katingan AKBP Chandra Ismawanto, S.I.K., Sispamkota ini digelar sebagai bentuk antisipasi keamanan di masa perhelatan Pilkada Serentak 2024, di Kabupaten Katingan.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/