PALANGKA RAYA – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (Perpedayak) Pasukan Lawung Bahandang (PLB) Kalimantan Tengah (Kalteng) memutuskan mendukung Abdul Razak di Pemilihan Gubernur (Pilgub) November mendatang.
H-10 menjelang hari pelaksanaan pemilihan umum (pemilu), Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kalimantan Tengah (Kalteng) serentak bersama forkopimda kabupaten/kota se-Kalteng melaksanakan deklarasi pemilu damai yang dirangkai dengan kegiatan jalan sehat di Bundaran Besar, Palangka Raya, Minggu pagi (4/2). Semuanya sepakat untuk menyukseskan pesta demokrasi lima tahunan itu, berjalan jujur, adil, aman, nyaman, dan kondusif.Â
Menjalin sinergitas dan mempererat silaturahmi, Kapolres Lamandau menerima kunjungan Komisioner Bawaslu Kabupaten Lamandau. Kunjungan komisioner Bawaslu diterima langsung oleh Kapolres Lamandau AKBP Bronto Budiyono, S.I.K di ruang kerjanya, Senin (11/9/2023).
BANJARMASIN-Para Pahlawan Kekinian, dari berbagai unsur menghimpun diri dalam Relawan Kawan Sandi (RKS) Kota Banjarmasin mendeklarasikan Sandiaga Salahuddin Uno untuk maju sebagai presiden 2024.
Penggerak...