Pihak PT Silic Minsources Jaya (PT SMJ) merasa terganggu dengan aktivitas sejumlah orang yang tergabung dalam organisasi masyarakat (ormas) dan bukan merupakan warga Desa Kubu yang turut terlibat dalam permasalahan lahan yang dipersengketakan. Mereka mmendatangkan warga luar desa untuk menduduki lahan tersebut.
Anggota kader baru Gerakan Pemuda Dayak (Gerdayak) Kalteng mengikuti pendidikan pelatihan kader dan kesemaptaan. Kegiatan itu dihadiri Ketua Umum (Ketum) Gerdayak Kalteng Yansen Binti, Dandim 1016 Palangka Raya Kolonel Inf Frans Kisihin Panjaitan yang sekaligus membuka secara resmi pelatihan di Batalyon Infanteri Raider 631/Antang Jalan Tjilik Riwut, Rabu (14/12/2022).
Ketua umum Gerakan Pemuda Dayak (Gerdayak) Indonesia Yansen Binti menanggapi sehubungan dengan beredarnya berita di berbagai media masa tentang keberadaan dan aktivitas sebuah LSM yang bernama Gerakan Jalan Lurus (GJL) di Kalimantan Tengah.
Wakil Ketua I DPRD Kalteng Ir H Abdul Razak menerima penghargaan berupa penganugerahan medali kehormatan dari Gerakan Pemuda Dayak (Gerdayak). Penghargaan tersebut diterima saat Konferensi Provinsi (Konferprov) II Gerdayak. Penghargaan diberikan kepada Abdul Razak selaku mantan Bupati Kotawaringin Barat (Kobar).