Pemerataan program strategis di Provinsi Kalteng menjadi sorotan. Anggota DPRD Kalimantan Tengah, Sudarsono mengatakan, program tidak seharusnya terfokus hanya pada satu atau dua daerah, melainkan perlu menjangkau wilayah lain yang memiliki potensi sumber daya alam yang melimpah.
Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng), Sudarsono menyampaikan pentingnya peningkatan upaya rehabilitasi hutan di wilayah Kalteng. Menurutnya, langkah-langkah yang lebih intensif dan terkoordinasi harus dilakukan untuk memulihkan kondisi hutan yang mengalami kerusakan.
Upaya pencapaian kesejahteraan rakyat menjadi orientasi dan tujuan utama dalam pembangunan di Kalimantan Tengah (Kalteng). Langkah ini diharapkan dapat sejalan dengan peningkatan kesejahteraan masyarakat dan mengangkat mereka dari kemiskinan secara permanen. Hal tersebut disampaikan oleh Anggota DPRD Kalteng, Sudarsono, Rabu (17/7/2024).