Pasangan petahana calon Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati, kembali membuat gebrakan baru melalui program unggulan bernama Bajemaah. Program itu berfokus pada pengembangan kehidupan beragama yang lebih harmonis dan produktif di Kotim.
Pendidikan adalah pilar utama dalam membangun masa depan sebuah daerah. Hal itulah yang menjadi komitmen pasangan petahana calon Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati.
Dalam upaya mewujudkan Kotawaringin Timur (Kotim) yang lebih sehat dan sejahtera, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kotim, Halikinnor dan Irawati, meluncurkan program unggulan mereka yang diberi nama Jelawat yang merupakan akronim dari Jaminan Kepada Masyarakat untuk Layanan Kesehatan Warga yang Adil dan Berkualitas.Â
Proses debat kedua yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Rabu (13/11/2024), pasangan petahana calon bupati dan wakil bupati, Halikinnor dan Irawati, memaparkan visi dan misi mereka untuk membangun Kotim menjadi kabupaten yang lebih adil, makmur, dan lestari.
Pasangan petahana calon bupati dan wakil bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati, telah menyiapkan sebuah inisiatif besar untuk masa depan tenaga kerja di daerah ini.
Pasangan calon petahana Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati, menyatakan kesiapan penuh mereka untuk mengikuti debat kedua pada Rabu (13/11/2024) mendatang. Debat ini akan menjadi kesempatan penting bagi pasangan berjuluk Harati untuk memaparkan visi, misi, dan program-program unggulan mereka di hadapan publik. Acara debat akan disiarkan langsung dari studio Metro TV di Jakarta.
Infrastruktur menjadi salah satu program yang diprioritaskan pasangan petahana calon bupati dan wakil bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati. Saat kunjungan ke Kecamatan Seranau, pasangan berjuluk Harati itu menegaskan komitmennya untuk meningkatkan perekonomian wilayah Kecamatan Seranau dan Pulau Hanaut, khususnya di kawasan Mentaya Seberang.
Proses pembentukan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas menjadi salah satu wacana kerja pasangan petahana calon bupati dan wakil bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor dan Irawati. Tidak hanya dari sektor pendidikan, tetapi pembekalan secara agama juga akan diterapkan.
Pasangan petahana calon bupati dan wakil bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati, terus memperkenalkan visi mereka yang berfokus pada pembangunan yang merata, terutama di tingkat desa. Dengan pemikiran yang matang terhadap potensi besar yang dimiliki setiap desa, mereka berkomitmen untuk mewujudkan kesejahteraan yang lebih baik bagi seluruh masyarakat Kotim.
Kesetaraan gender jadi satu hal yang menjadi perhatian pasangan petahana calon Bupati dan Wakil Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Halikinnor dan Irawati. Hal itu karena acap kali kaum perempuan dianggap sebelah mata. Padahal setiap orang memiliki peluang yang sama tanpa memandang gender.