Dalam semangat Iduladha 1446 Hijriah Rumah Sakit dr Doris Sylvanus (RSDDS) Palangka Raya menunjukkan kepedulian sosialnya dengan melaksanakan penyembelihan hewan kurban.
Kurban yang mengiringi Iduladha adalah bukti bahwa Islam menggariskan agar hari raya melahirkan kegembiraan bersama. Orang yang mampu berkurban, ia bagikan daging hewan kurban kepada orang-orang yang tidak mampu, yang sebagian dari mereka mungkin hanya merasakan daging setahun sekali.
"Selamat memperingati Paskah untuk umat Kristiani yang merayakan. Semoga kebersamaan dan damai sejahtera menyertai kita semua"
Gubernur Kalteng
H Agustiar Sabran