Mantan anggota dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD) Kabupaten Lamandau berinisial GJL ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Lamandau. GJL langsung ditahan oleh Kejari Lamandau pada Rabu (30/8), setelah diperiksa selama 6 jam. Selain itu, korps adhyaksa tersebut juga menahan satu orang lagi berinisial YP, pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK) yang juga merupakan kepala bidang (kabid) di Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja (Disnakertrans) Lamandau.
Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-117 Kodim 1017 Lamandau tahun 2023 di Kelurahan Batu Ambawang, Kecamatan Sumatu Jaya, Kabupaten Lamandau, sudah memasuki minggu kedua, Selasa(18/7).
Pemerintah Kabupaten Lamandau melalui Dinas Koperasi dan UKM Perdagangan dan Perindustrian setempat menggelar pelatihan atau bimbingan teknis (bimtek) bagi wirausaha di daerah itu
Kasdim 1017 Lamandau menghadiri pengambilan sumpah janji dan pelantikan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Nanga Pamalontian, Kecamatan Bulik dan penabat kepala desa di Aula Bappedalitbang Lamandau, Rabu (14/6).
Bupati Lamandau H Hendra Lesmana secara resmi menutup Bulan Bakti Gotong Royong (BBGRM) XX tingkat Kecamatan Sematu Jaya dan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-51 tingkat Kecamatan Sematu Jaya tahun 2023 di Desa Batu Hambawang, Kamis (8/6).
Konflik antara perusahaan kelapa sawit PT Menthobi Makmur Lestari (MMAL) dengan warga Desa Kanawan, Kecamatan Permata Kecubung, Kabupaten Sukamara kian memanas.
Bupati Lamandau H Hendra Lesmana secara resmi membuka Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) XX tingkat Kecamatan Batang Kawa dan Hari Kesatuan Gerak (HKG) ke-51 PKK, yang dipusatkan di Desa Batu Tambun, Kecamatan Batang Kawa, Kabupaten Lamandau, Rabu (7/6).