Hingga saat ini, keberadaan insan pers, khususnya Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), yang memberikan kontribusi yang signifikan bagi pembangunan daerah. Sinergi yang telah dibangun selama ini perlu terus ditingkatkan dengan harapan dapat mendukung berbagai program pemerintah yang akan dijalankan. Oleh karena itu, peran media menjadi sangat penting dalam membantu mewujudkan visi dan misi pemerintah.
Para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) memberikan apresiasi kepada semua pihak yang mendukung dan terlibat dalam pembinaan atlet olahraga. Langkah ini penting dalam memberikan kesempatan kepada para atlet untuk mengasah kemampuan mereka. Salah satu contoh nyata adalah even tenis lapangan Kapolda Cup 2023 yang diadakan oleh jajaran kepolisian.
Seharusnya mertua dan menantu bisa kompak dalam menjaga keharmonisan keluarga besar. Tetapi, kekompakan Misran dan menantunya M Roni ini berada di jalan yang tak benar. Keduanya bersama-sama melakukan aksi pembunuhan terhadap Febri Ahyani.
PANGKALAN BUN - Pj Bupati Kabupaten Kotawaringin Barat Anang Dirjo terus melaksanakan berbagai program pemerintah. Salah satunya dengan membersihkan beberapa ruas jalan dan wilayah yang belum tertata dengan baik. Bahkan untuk melakukannya harus menurunkan alat berat sebagai langkah cepat.
PANGKALAN BUN-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) terus melakukan berbagai upaya dalam mengendalikan inflasi. Kali ini, cara yang dilakukan adalah dengan menggelar pasar murah dengan menjual paket sembako dengan harga pasaran sebesar Rp150 ribu dijual sebesar Rp50 ribu. Pasar murah yang dilaksanakan di Desa Kumpai Batu Atas disambut antusias warga sekitar.
Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Kotawaringin Barat (Kobar) melakukan pengungkapan kasus pencabulan. Kali ini gadis di bawah umur menjadi korban oleh pelaku bernama M Ningkefin (19).
Ukiran penghargaan kembali ditoreh CBI Group. Kali ini diterima dari Pemerintah Daerah Kabupaten Lamandau. Sebanyak tujuh penghargaan diborong oleh perusahaan ini. Penghargaan ini diberikan secara langsung oleh Bupati Lamandau Hendra Lesmana, dalam rangka CSR Award Tahun 2022 atas dedikasi dan kontribusi perusahaan tersebut kepada daerah setempat.
PT CBI Group terus menyalurkan bantuan kepada korban banjir di wilayah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar). Bantuan yang disalurkan melalui PT Sawit Sumbermas Sarana (SSMS) Tbk ini sesuai dengan perintah Owner Citra Borneo Indah (CBI) Group, H Abdul Rasyid AS.
PANGKALAN BUN- Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat Bambang Suherman mendukung Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (Abpednas) Arut Selatan yang menggelar pertemuan, belum...