Senin, April 29, 2024
30.6 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

pertanian

China Bakal Garap Pertanian di Kalteng

China menunjukan keseriusan membantu Indonesia dalam mengembangkan proyek ketahanan pangan nasional. Negeri Tirai Bambu itu disebut-disebut akan ikut menggarap proyek pertanian di kawasan lumbung pangan atau food estate di Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis), Kalimantan Tengah (Kalteng). Rencana tersebut disampaikan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan.

Fenomena La Nina Ganggu Sektor Pertanian

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi semester dua tahun 2024 ini akan terjadi fenomena La Nina. Kondisi itu bisa mengganggu sektor pertanian. Fenomena itu akan menghambat proses penanaman padi. Karena curah hujan akan sangat tinggi.

Kejaksaan Dukung Pengembangan Sektor Pertanian

Sobat Adhyaksa, Kejaksaan Negeri Pulang Pisau beri pendampingan kepada masyarakat di kawasan Food Estate di Desa Tahai Baru serta desa-desa sekitarnya. Pendampingan tersebut merupakan sebagai wujud nyata Kejari Pulang Pisau dalam mendukung Program Pemerintah dalam pengentasan kemiskinan, pemulihan ekonomi, ketahanan pangan serta pengendalian inflasi.

Kesampingkan Rasa Malu dan Takut Gagal

Dalam upaya mewujudkan ketahanan pangan di Kalteng, diperlukan rencana matang jangka panjang. Tak hanya slogan yang dibesar-besarkan. Dari sektor pertanian, masalah regenerasi petani menjadi pekerjaan rumah. Padahal, keberadaan petani-petani muda begitu menentukan

Dewan Minta Perhatikan Sektor Pertanian

KUALA KAPUAS - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas Bendi, meminta kepada pemerintah untuk terus memperhatikan sektor pertanian. Pasalnya Kabupaten Kapuas ini merupakan salah satu daerah lumbung pangan di Provinsi Kalteng.

Gapoktan Gema Tani Siap Bantu Menekan Inflasi

Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Gema Tani Desa Belanti Siam, Kecamatan Pandih Batu, terus berkomitmen menjaga kemandirian pangan di Kabupaten Pulang Pisau, dan Kalimantan Tengah (Kalteng) pada umumnya. Langkah nyata yang diambil adalah dengan meningkatkan produksi padi di ratusan hektare lahan yang tersedia.

Manfaatkan Pangan Lokal Untuk Kreasi Menu B2SA

Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Barito Timur (Bartim) Lurikto mengajak warga bisa memanfaatkan pangan lokal untuk menjadi menu baru yang beragam, bergizi, seimbang dan aman (B2SA).

Pemkab Gunung Mas Terus Melakukan Berbagai Upaya

"Tantangan dan kendala yang dihadapi itu yakni masyarakat belum terbiasa pertanian lahan tanpa bakar, kemandirian petani dalam penyediaan bibit dan pupuk, serta minimnya minat petani milenial".

Festival Durian di Parigi Sarana Promosi Pertanian

Kementerian Pertanian (Kementan) mengatakan Festival Durian yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, menjadi sarana promosi komoditas unggulan pertanian di daerah.

Pengembangan Sektor Pertanian Perlu Mendapat Perhatian Serius

PALANGKA RAYA-Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalteng, Jainudin Karim menyebut pengembangan sektor pertanian di wilayah Bumi Tambun Bungai ini perlu mendapat perhatian serius pemda baik provinsi, kabupaten dan kota.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/