Wakil Ketua Komisi II DPRD Barito Utara, Hj Sri Neni Trianawati berikan apresiasi ke empat pelajar asal Kabupaten Barito Utara, yang berhasil lolos dalam seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (paskibraka) tingkat Provinsi Kalimmantan Tengah Tahun 2025.
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Utara (Batara) Syahmiludin A Surapati bersama Kabid Dikdas Rahmadi Tonika bersama pejabat lainnya melakukan kunjungan dan monitoring kegiatan di SMAN 1 Muara Teweh. Kedatangan Syahmiludin dan rombongan disambut Kepala SMAN 1 Muara Teweh Razikinnor dan beberapa guru lainnya. Kadisdik berkunjung ke sekolah itu untuk melihat proses penerimaan peserta didik baru (PPDB) secara online, Selasa (27/6).
Pada pembukaan pameran karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) tahun 2023 yang diadakan para siswa SMAN 1 Muara Teweh di halaman sekolah itu Rabu (14/6) lalu,