Selasa, Juli 8, 2025
31 C
Palangkaraya

EDITOR

Rohansyah

Fast 11 Tayang 2027: Kembalinya Paul Walker Picu Pro-Kontra

SETELAH penantian panjang dan sejumlah penundaan, Fast & Furious 11 akhirnya dipastikan akan tayang pada musim semi 2027. Kabar ini diumumkan langsung oleh Vin Diesel, aktor utama sekaligus produser, dalam ajang Fuel Fest di Los Angeles.

Mercy For None No.1 di Netflix! Ini 9 Drama Balas Dendam yang Lebih Brutal

MERCY For None masih menjadi drama Korea nomor satu di Netflix saat ini. Drama ini menarik perhatian banyak penonton karena mengusung tema balas dendam brutal dengan bumbu aksi berdarah dan nuansa thriller kejam.

Mercy For None: Gabungan John Wick dan Mafia Korea, Penonton Merinding!

Serial ini mengusung cerita balas dendam berdarah seorang mantan gangster atas kematian sang adik. Layaknya versi Korea dari John Wick, Mercy For None menyajikan ketegangan, kekerasan, dan dunia kriminal yang penuh tikungan.

The Old Guard 2: Markas Nuklir China di Serpong, Indonesia Bikin Geger!

LIMA tahun sejak perilisan pertamanya, The Old Guard 2 akhirnya tayang di Netflix. Film ini membawa kembali Charlize Theron sebagai Andy, tetapi sayangnya—sekuel ini gagal mempertahankan energi dan semangat yang menjadikan film pertamanya begitu digemari.

Leonardo DiCaprio Dipilih Jadi Pemeran Utama ‘Squid Game’ Versi Amerika

SUTRADARA serial fenomenal 'Squid Game', Hwang Dong Hyuk, mengejutkan penggemar dengan menyebut Leonardo DiCaprio sebagai pilihannya jika serial ini dibuat ulang di Amerika Serikat.

Squid Game 3 Tamat: Akhir Tragis Gi-hun dan Sindiran Pedas ke Netflix!

SERIAL fenomenal asal Korea Selatan, Squid Game, resmi menutup kisahnya dengan tayangnya musim ketiga. Seperti dua musim sebelumnya, drama thriller ini kembali menyuguhkan permainan mematikan yang dibalut kritik tajam terhadap sistem kapitalisme dan ketimpangan sosial.

Terungkap! Ini Sosok Asli di Balik Topeng VIP dalam Serial Squid Game 3

KELOMPOK VIP bertopeng emas dalam serial fenomenal Squid Game 3 kembali mencuri perhatian penonton. Karakter-karakter misterius yang bersembunyi di balik topeng mewah ini sukses membangun ketegangan dan rasa penasaran.

Petani Kalteng Bakal Go Digital, Ini Langkah Nyata Universitas Palangka Raya

Petani di Kalimantan Tengah bersiap memasuki era digital. Hal ini mengemuka dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Transformasi Digital dalam Pertanian: Aplikasi untuk Meningkatkan Kesejahteraan Petani di Kalimantan Tengah”, yang digelar oleh tim peneliti gabungan dari Universitas Palangka Raya (UPR) dan Universitas Negeri Makassar (UNM), di Hotel Neo Palma, Kamis (3/7).

Gubernur Kalteng Puji Capaian Pulang Pisau: Sinergi 23 Tahun yang Berbuah Manis

Gubernur Kalimantan Tengah, H. Agustiar Sabran, bertindak sebagai Inspektur Upacara dalam peringatan Hari Jadi ke-23 Kabupaten Pulang Pisau yang berlangsung khidmat di Halaman Kantor Bupati, Rabu (2/7/2025).

Bukan Skincare! Ini 5 Makanan Rahasia Wanita Korea Tetap Awet Muda

SELAMA ini banyak yang mengira kulit sehat dan awet muda para wanita Korea berasal dari produk skincare mahal. Padahal, rahasia utama mereka justru datang dari dapur — lewat makanan sehari-hari.

Terpopuler

/