Senin, November 25, 2024
26.6 C
Palangkaraya

BKD Wujudkan Pelayanan Transparan dan Bebas KKN

“Apalagi dengan sistem ini tidak ada lagi pertemuan orang, sehingga tidak terjadi kongkalikong, hal-hal seperti itu sudah mulai hilang, dan ini sudah terlihat dan teruji di BKD Kalteng,” ucapnya.

Sementara itu, Kepala BKD Kalteng Katma F Dirun mengatakan, keberhasilan meraih tiga penghargaan nasional pada 1 Juli lalu itu berkat kerja keras seluruh perangkat daerah (PD) di lingkup Pemprov Kalteng, khususnya subbagian kepegawian. Dengan diraihnya tiga penghargaan ini diharapkan bisa memotivasi agar ke depannya lebih meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

“Yang terpenting dari semua aplikasi yang sudah kami lncurkan untuk kepegawaian ini, integritas kami bisa terjaga, sehingga korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN) bisa dihindari, ini sesuatu yang membanggakan karena kami bisa wujudkan organsiasi yang berintegritas,” ucapnya kepada media.

Baca Juga :  REI Kalteng Minta Warga Melapor Jika Ada Developer  “Nakal”

Dikatakannya, aplikasi Sitaguh ini sudah lama ia persiapkan sebelum pandemi. Aplikasi ini resmi diluncurkan pada Juni 2020 lalu. Secara terbatas sudah mulai digunakan sejak 2019 sembari melakukan perbaikan.

“Kami melakukan sosialisasi dan pelatihan kepada semua admin sehingga landing pada Juni 2020 lalu, kami yakin aplikasi ini siap dan efektif untuk dilaksanakan,” tegasnya.

Sesuai dengan perkembangang teknologi dr 4.0 ke 5.0, pihaknya juga selalu ikuti perubahan baik eksternal dan internal dalam rangka perbaikan kinerja di bidang kepegawaian lingkup Pemprov Kalteng.

“Tahun 2021 ini sudah kami terapkan dengan sistem aplikasi dan terkoneksi dengan aplikasi yang sudah ada di pemerintah pusat khususnya BKN,” pungkasnya. (abw/ce/ala)

Baca Juga :  Hartommy Tergoda Keuntungan Menggiurkan

“Apalagi dengan sistem ini tidak ada lagi pertemuan orang, sehingga tidak terjadi kongkalikong, hal-hal seperti itu sudah mulai hilang, dan ini sudah terlihat dan teruji di BKD Kalteng,” ucapnya.

Sementara itu, Kepala BKD Kalteng Katma F Dirun mengatakan, keberhasilan meraih tiga penghargaan nasional pada 1 Juli lalu itu berkat kerja keras seluruh perangkat daerah (PD) di lingkup Pemprov Kalteng, khususnya subbagian kepegawian. Dengan diraihnya tiga penghargaan ini diharapkan bisa memotivasi agar ke depannya lebih meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

“Yang terpenting dari semua aplikasi yang sudah kami lncurkan untuk kepegawaian ini, integritas kami bisa terjaga, sehingga korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN) bisa dihindari, ini sesuatu yang membanggakan karena kami bisa wujudkan organsiasi yang berintegritas,” ucapnya kepada media.

Baca Juga :  REI Kalteng Minta Warga Melapor Jika Ada Developer  “Nakal”

Dikatakannya, aplikasi Sitaguh ini sudah lama ia persiapkan sebelum pandemi. Aplikasi ini resmi diluncurkan pada Juni 2020 lalu. Secara terbatas sudah mulai digunakan sejak 2019 sembari melakukan perbaikan.

“Kami melakukan sosialisasi dan pelatihan kepada semua admin sehingga landing pada Juni 2020 lalu, kami yakin aplikasi ini siap dan efektif untuk dilaksanakan,” tegasnya.

Sesuai dengan perkembangang teknologi dr 4.0 ke 5.0, pihaknya juga selalu ikuti perubahan baik eksternal dan internal dalam rangka perbaikan kinerja di bidang kepegawaian lingkup Pemprov Kalteng.

“Tahun 2021 ini sudah kami terapkan dengan sistem aplikasi dan terkoneksi dengan aplikasi yang sudah ada di pemerintah pusat khususnya BKN,” pungkasnya. (abw/ce/ala)

Baca Juga :  Hartommy Tergoda Keuntungan Menggiurkan

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/