Senin, November 25, 2024
26.6 C
Palangkaraya

Satpol PP Amankan Enam Pemuda Mabuk

KUALA KAPUAS–Satpol PP dan Damkar Kapuas mengamankan enam pemuda yang nongkrong mabuk-mabukan di parkiran Masjid Al Mukarram Kuala Kapuas, Selasa (20/6).

Kepala Satpol PP dan Damkar Kapuas, Syaripin, mengatakan sejumlah pemuda tersebut kedapatan sedang nongkrong mengkonsumsi miras dan perbuatan mereka meresahkan warga sekitar.

“Pasalnya mereka mabuk-mabukan di halaman parkir Masjid Al Mukarram dan warga sekitar melaporkan,” ujarnya.

Mendapati laporan tersebut, Anggota Sat Pol PP langsung mengamankan para pemuda tersebut ke kantor Sat Pol PP dan Damkar Kapuas untuk diberikan arahan serta pembinaan agar perbuatanya tidak di ulangi lagi.

Syahripin juga menghimbau kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga ketertiban dan ketenteraman masyarakat. “Apabila terdapat pelanggaran serta meresahkan, segera untuk melaporkan,” pungkas Syaripin.(hmskmf/uni)

Baca Juga :  Plt Bupati Kapuas: Ajarkan Kebaikan kepada Generasi Muda

 

KUALA KAPUAS–Satpol PP dan Damkar Kapuas mengamankan enam pemuda yang nongkrong mabuk-mabukan di parkiran Masjid Al Mukarram Kuala Kapuas, Selasa (20/6).

Kepala Satpol PP dan Damkar Kapuas, Syaripin, mengatakan sejumlah pemuda tersebut kedapatan sedang nongkrong mengkonsumsi miras dan perbuatan mereka meresahkan warga sekitar.

“Pasalnya mereka mabuk-mabukan di halaman parkir Masjid Al Mukarram dan warga sekitar melaporkan,” ujarnya.

Mendapati laporan tersebut, Anggota Sat Pol PP langsung mengamankan para pemuda tersebut ke kantor Sat Pol PP dan Damkar Kapuas untuk diberikan arahan serta pembinaan agar perbuatanya tidak di ulangi lagi.

Syahripin juga menghimbau kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga ketertiban dan ketenteraman masyarakat. “Apabila terdapat pelanggaran serta meresahkan, segera untuk melaporkan,” pungkas Syaripin.(hmskmf/uni)

Baca Juga :  Plt Bupati Kapuas: Ajarkan Kebaikan kepada Generasi Muda

 

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/