Terlebih lagi, saat ini Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sedang gencar-gencarnya melakukan upaya recovery economy. Jangan sampai akibat adanya PPN sembako menghambat upaya recovery economy.
Tidak hanya itu, pemberlakuan PPN Sembako juga berdampak positif pada petani. Karena dengan adanya PPN, nilai jual sembako dari petani ke Produsen juga mengalami peningkatan harga, “tentunya Petani juga diuntungkan karena nilai jual mengalami peningkatan. Oleh karena itu, kebijakan ini harus kita dukung,” katanya. (pra/ans)