Warga Desa Teluk Timbau, Kecamatan Dusun Hilir, Kabupaten Barito Selatan (Barsel) kini sumringah. Kerinduan puluhan tahun akan adanya sumur air bersih kini sudah terobati.
Memaknai hari jadi Humas Polri ke-72, Polres Barito Selatan (Barsel), Polda Kalteng menggelar kegiatan bakti sosial dengan mendistribusikan air bersih ke pemukiman warga di Jalan Padat Karya, Buntok, Rabu (4/10/2023) pagi.
Komandan Korem (Danrem) 102 Panju Panjung Brigjen TNI Bayu Permana mengikuti video conference (vicon) bersama  Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman SE MM dalam rangka peresmian penggunaan fasilitas air bersih program TNI Manunggal Air tahun 2023,bertempat di halaman Kantor Desa Trahean Kecamatan Teweh Selatan Kabupaten Barito Utara,Selasa (25/7).
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor mendapat laporan, di wilayah selatan seperti Kecamatan Mentaya Hilir Utara, Mentaya Hilir Selatan, Teluk Sampit dan Pulau Hanaut mulai dilanda kesulitan air bersih.
PT Asmin Bara Bronang melalui Corporate Social Responsibility (Community Involvement and Development) terus berkomitmen penuh, dalam pemenuhan infrastruktur program air bersih di wilayah ring 1 area terdampak operasional pertambangan batu bara Dusun Tumbang Mamput, Desa Barunang, Kecamatan Kapuas Tengah, Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah.