Jaksa dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan empat orang saksi dalam lanjutan sidang kasus korupsi dengan terdakwa mantan Bupati Kapuas Ir Ben Brahim S Bahat dan Istrinya Ary Eghani. Sidang digelar digelar di pengadilan Tipikor Palangka Raya, Selasa (10/10).
Lima orang saksi dihadirkan oleh jaksa penuntut dari KPK dalam sidang lanjutan perkara korupsi dengan terdakwa Ben Brahim S Bahat dan istrinya Ary Egahni, Selasa (3/10/2023).
PALANGKA RAYA-Anggota DPR RI Dapil Kalteng Ary Egahni mengundurkan diri usai ditetapkan sebagai oleh KPK RI. Ujang Iskandar dipastikan akan menggantikan Ary Egahni sebagai Anggota DPR RI Dapil Kalteng dari Partai NasDem.