Selasa, Oktober 1, 2024
24.1 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

BISNIS

Galeri UMKM Dekranasda Dorong Pengembangan Bisnis Lokal

PALANGKA RAYA – Keberadaan galeri usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) Dekranasda di Kota Palangka Raya, sebagai tempat untuk memamerkan beragam produk kreatif dari UMKM mendapat apresiasi dari Anggota Komisi C DPRD Palangka Raya, Norhaini. Dia berharap, galeri ini akan menjadi dorongan kuat bagi pengembangan UMKM di Kota Palangka Raya.

Siapa Saja yang Mau Belajar, Kami Sediakan Alatnya

Bagi Anang dan Paramita (istri), membatik tidak hanya kegiatan bisnis, tetapi juga melestarikan kebudayaan. Pasangan suami istri (pasutri) ini tidak pelit dengan ilmu yang dimiliki. Membolehkan siapa saja untuk belajar seni membatik di rumah produksi batik mereka.

Jelang Ramadan, Harga Telur Masih Stabil

Menjelang Ramadan harga beberapa komoditas di Pasar Besar Kahayan, Kota Palangka Raya mengalami kenaikan, seperti harga beras dan lainnya. Namun, ada juga yang masih stabil. Diantaranya harga telur.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/