Kemenangan pasangan Abdul Razak-Sri Suwanto di Pilgub Kalteng semakin dekat, dukungan kiat kuat dan massif di setiap daerah yang dikunjungi. Terbaru Abdul Razak disambut hangat oleh warga saat melakukan kunjungan ke Pasar Kasongan, Katingan. Kunjungan ini dilakukan Razak pada siang hari. Dalam kesempatan tersebut, Razak juga membeli dagangan para penjual di pasar dan membagikannya kepada warga sekitar.
Kerusakan ruas jalan di Kabupaten Katingan dari Kecamatan Sanaman Mantikei menuju Kecamatan Katingan Tengah, hingga sampai wilayah Kecamatan Pulau Malan, kini mulai diperbaiki.
Instansi pemerintahan di Kabupaten Katingan mendadak geger. Pasalnya Bendahara penerima pada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Katingan bernama Eduard Panjung, nyaris menjadi korban perampokan
Dalam rangka peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Katingan berencana menggelar kegiatan Katingan bersholawat.
Di momentum masa kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati Katingan dan Wakil Bupati Katingan 2024, tim pasangan calon (paslon) Saiful-Firdaus, terus bergerak ke lapangan.
Yukerto masih belum bisa tidur nyenyak. Tiga bulan berlalu, pelaku pembunuhan anaknya belum juga tertangkap. Anaknya, bernama Irvan Rianto meninggal dengan luka sayat di leher.
Setelah melewati proses dan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan oleh peraturan perundang-undangan. Kini tiga pasangan calon (Paslon) Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Katingan resmi ditetapkan sebagai calon bupati dan calon wakil bupati Katingan tahun 2024.
Naiknya hampir empat kali lipat, hal ini sejalan dengan kondisi cuaca yang akhir-akhir ini sering panas, sehingga meningkatkan potensi munculnya titik api.