Rabu, Mei 15, 2024
34.1 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

Kotawaringin Barat

Tingkatkan Rasa Nasionalisme

Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) Rusdi Gozali mengingatkan kepada seluruh masyarakat agar terus meningkatkan rasa nasionalisme. Sehingga apa yang sudah diperjuangkan para pahlawan terdahulu lebih bermakna. Selain itu, hendaknya bisa terus saling bergandengan tangan agar bisa terus bersatu.

Waspada Terhadap Potensi Kebakaran

Musibah kebakaran terus terjadi di Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar). Hal ini harus menjadi perhatian serius bagi seluruh masyarakat. Kebakaran yang terjadi beberapa waktu lalu telah menelan korban jiwa satu keluarga, dan kejadian serupa tidak boleh terulang kembali. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kobar terus melakukan berbagai upaya untuk meminimalisasi kejadian seperti ini.

Pj Bupati Soroti Penerangan Jalan

Penjabat (Pj) Bupati Kotawaringin Barat (Kobar) Budi Santosa menegaskan bahwa masalah Penerangan Jalan Umum (PJU) menjadi prioritas utama.

Pj Bupati Merasakan Menyandau Durian

Dalam rangka kunjungan kerja di beberapa wilayah, Pj Bupati Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) Budi Santosa mengajak warga menjaga daerahnya dengan baik. Mengingat luasan wilayah yang begitu besar, tentunya tidak mudah dalam menjaga baik situasi kamtibmas hingga sumber daya alamnya. Tetapi, dengan rasa kebersamaan dan menciptakan kerukunan tentunya akan tercipta situasi yang baik seperti saat ini. Hal ini disampaikan ketika melakukan kunjungan ke Desa Panahan Kecamatan Arut Utara, belum lama ini.

Wadah Berkreasi Dalam Berkesenian

PANGKALAN BUN- Dalam rangka melestarikan budaya daerah berbagai kegiatan mulai dilakukan. Kai ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (kobar) kembali melaksanakan Festival Marunting Batu Aji. Kegiatan yang dilaksanakan di Stadion Sampuraga Kelurahan Sidorejo dibuka langsung oleh Asisten Administrasi Umum Drs H Syahruddin, M.Si, Senin (8/5).

Maksimalkan Pekarangan untuk Bercocok Tanam

PANGKALAN BUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) mengajak seluruh masyarakat bisa hidup mandiri. Khususnya dalam menyedikan ketahanan pangan di rumahnya masing-masing. Salah satu caranya dengan memaksimalkan halaman pekarangan untuk bercocok tanam. Masyarakat bisa menanam berbagai sayuran. Dimulai dengan menanam cabai salah satu bahan pokok pangan yang mudah.

Tak Ditemukan ASN Bolos

PANGKALAN BUN- Setelah libur Idulfitri 1444 H para aparatur sipil negara (ASN) dipastikan masuk seperti biasa. Untuk memastikan tingkat kehadiran, jajaran pimpinan melakukan inspeksi mendadak (Sidak). Sidak yang dilakukan oleh Plh Sekda Kobar Juni Gultom didampingi beberapa pejabat lain tidak menemukan pegawai yang bolos kerja, Rabu (26/4).

Kebersihan Kota Jadi yang Utama

PANGKALAN BUN - Pj Bupati Kabupaten Kotawaringin Barat Anang Dirjo terus melaksanakan berbagai program pemerintah. Salah satunya dengan membersihkan beberapa ruas jalan dan wilayah yang belum tertata dengan baik. Bahkan untuk melakukannya harus menurunkan alat berat sebagai langkah cepat.

Pasar Murah Solusi Kendalikan Inflasi

PANGKALAN BUN-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) terus melakukan berbagai upaya dalam mengendalikan inflasi. Kali ini, cara yang dilakukan adalah dengan menggelar pasar murah dengan menjual paket sembako dengan harga pasaran sebesar Rp150 ribu dijual sebesar Rp50 ribu. Pasar murah yang dilaksanakan di Desa Kumpai Batu Atas disambut antusias warga sekitar.

Terminal Natai Suka Harus Diperhatikan

PANGKALAN BUN-Hingga saat ini kondisi keberadaan terminal tipe B di Natai Suka Kelurahan Baru Kecamatan Arut Selatan perlu mendapatkan perhatian. Pasalnya kondisi terminal sampai saat ini masih kurang maksimal penanganannya. Mengingat kondisi jalan dan bangunan masih banyak yang kurang terawat.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/