Nama Lely Hendrawati Tundang sangat familiar di Kalimantan Tengah (Kalteng). Wakil rakyat tersebut memiliki panggilan jiwa untuk mewakili kaum perempuan dalam memimpin daerah. Karena itu, ia memantapkan diri maju sebagai bakal calon wakil wali kota Palangka Raya periode 2024-2029.
Dukungan terhadap legislator senior Partai Golkar yang juga Wakil Ketua DPRD Kalteng H Abdul Razak terus mengalir. Kali ini datang dari Lely H Tundang salah satu keturunan Nyai Balau dan juga keturunan Ngabe Sukah. Caleg DPR RI dari Partai Golkar ini menilai Abdul Razak merupakan sosok yang tepat menjadi calon pemimpin Kalteng ke depan.
Siapa yang tak kenal dengan Lely H Tundang. Nama calon legislatif (Caleg) DPR RI dari Partai Golkar ini semakin dikenal publik. Lely dikenal sebagai sosok yang tegas, berwibawa serta bijaksana. Bagi Lely H Tundang, menjadi caleg tak sekadar mengandalkan banyak uang dan nama besar orang tua. Tetapi menjadi caleg seyogyanya sejauh mana berbakti kepada masyarakat dengan memperjuangkan aspirasi masyarakat.
Calon Legislatif (Caleg) DPR RI Lely H Tundang merayakan Natal bersama keluarga besar Himpunan Ngabe Soekah. Lely H Tundang bersama ratusan keturunan Ngabe Soekah lainnya tampak bersukacita mengikuti rangkaian ibadah perayaan Natal di Gedung Tambun Bungai, Sabtu (6/12).
Nama Lely Hendrawati Tundang SS MM sudah familiar di Kalimantan Tengah (Kalteng). Politikus yang juga praktisi pariwisata itu memiliki segudang pengalaman dan pengetahuan di berbagai bidang. Berbekal kemampuan tersebut serta dorongan dari banyak pihak, ia pun terdorong dan terpanggil untuk melayani masyarakat Kalteng.