Rabu, April 16, 2025
34.2 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

Pasar Ramadan 2025

DPRD Kapuas Dukung Pasar Ramadan untuk Kemajuan UMKM Lokal

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas mendukung dilaksanakan Pasar Ramadan di Jalan Maluku Kota Kuala. Program ini merupakan kerja sama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas dan Lapak 21 Kapuas.

Pemkab Bartim Sediakan Lapak Berjualan Gratis di Bazar Ramadan

Kepala Disdagkop UKM Bartim, Berson melalui Kepala Bidang Perdagangan, Wachid Sarbani menyampaikan, lapak tersebut berupa tenda dan meja khusus yang disediakan pada dua titik lokasi yang ditetapkan, tepatnya di halaman Pasar Semi Modern Temanggoeng Djaja Karti Tamiang Layang dan Pasar Beringin Ampah. Satu titik terdiri dari 15 tenda dengan meja. "Gratis disediakan tenda dan meja, sedangkan untuk pelaksanaan atau dibuka pada awal bulan Ramadan 1446 H, perkiraan pada tanggal 1 dan 2 Maret 2025," sebut Wachid Sarbani, kemarin. (log/ans)

Pemko Siapkan Lima Titik Pasar Ramadan

Pemerintah Kota (Pemkot) Palangka Raya telah menetapkan lima titik untuk pelaksanaan Pasar Ramadan atau Pasar Wadai tahun ini.

Pemkab Sukamara Akan Laksanakan Pasar Ramadan 2025

Menurut Yofi, dengan dilaksanakannya Pasar Ramadan 2025 tersebut, akan menjadi salah satu jalan untuk menggeliatkan perekonomian di Sukamara. "Dengan adanya pasar ramadhan nanti, akan banyak UMKM baru bermunculan menjajakan makanan khas untuk berbuka puasa," tuturnya. "Saya berharap perputaran ekonomi naik, masyarakat dapat dengan mudah mendapat menu berbuka puasa dan pedagang juga mendapat pemasukan selama bulan Ramadhan," harapnya. (nhz/ans)

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/