Delapan universitas ternama Indonesia masuk kategori Red Flag dan High Risk versi RI2. Apa makna temuan ini? Simak penjelasan dan dampaknya bagi dunia akademik.
PALANGKA RAYA - Tim peneliti dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Palangka Raya (UPR) melaksanakan kunjungan kerja ke BUMDes Buana Utama di Desa Panji, Buleleng, Bali, Senin (18/11/2024).