Dua sosok Koyem dan Agustiar bertemu di Jakarta. Menanggapi soal pertemuan dua tokoh Kalteng tersebut, pengamat politik Dr Jhon Retei Alfri Sandi SSos MSi mengutarakan apresiasinya.
Pengamat Politik Jhon Retei menjelaskan, Indonesia menganut sistem demokrasi, maka pemilihan mestinya menggunakan sistem proporsional terbuka. Hal ini dikarenakan setiap calon memiliki hak yang sama untuk bisa duduk di kursi legislatif.