Sebuah video yang memperlihatkan masyarakat mengeluhkan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite yang diduga bercampur air ramai diperbincangkan di media sosial TikTok @akmmei921. Video tersebut menuai banyak tanggapan warganet, yang mempertanyakan kualitas BBM yang dijual di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU).
PT Pertamina Patra Niaga memastikan pihaknya terus melakukan pendataan pengguna Liquefied Petroleum Gas (LPG) atau elpiji bersubsidi 3 kilogram (kg) atau elpiji 3 kg.
Sulitnya warga mendapatkan elpiji subsidi sesuai dengan harga normal, mendorong Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya bersama pertamina gencar menggelar operasi pasar di sejumlah titik lokasi.
Sekitar tahun lalu kami melakukan pendataan penerima elpiji. Berkisar 800 data yang kami himpun.Mengenai berapa banyak kuota elpiji bersubsidi untuk Kalteng, Yasir belum bisa memberikan data konkret, karena merupakan ranah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)epala DPKUKMP Kota Palangka Raya Samsul Rizal menyatakan, sidak ini merupakan tindakan rutin yang dilakukan untuk memastikan ketersediaan dan distribusi gas elpiji di kota ini lancar, khususnya bagi masyarakat berpenghasilan rendah.
Rumah BUMN Palangka Raya, Jalan Rajawali, Palangka Raya, Jumat (19/7/2024) siang, tampak ramai. Puluhan pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dari Kota Palangka Raya antusias mengikuti pelatihan UMK Academy 2024 yang dilaksanakan oleh PT Pertamina.
Pertamina terus menunjukkan kiprahnya dalam pembinaan Usaha Mikro Kecil (UMK). Salah satunya melalui program Pertamina UMK Academy. Setidaknya ada puluhan UMK Kota Palangka Raya yang berhasil lolos menuju pelatihan kelas 2 pada program tersebut yang digelar, Kamis (18/7).
Penjualan elpiji tiga kilogram (kg) di Palangka Raya disinyalir masih diecer dan dijual di atas harga eceran tertinggi (HET). Hal ini terungkap berdasarkan pengakuan salah satu warga yang membeli elpiji subsidi pada kegiatan operasi pasar dalam rangka HUT RI ke-78 di Jalan Simpei Karuhei IV, Kelurahan Palangka, Kecamatan Jekan Raya, Sabtu pagi (12/8).