Guna terciptanya kamseltibcarlantas, personel Satlantas Polres Kotawaringin Timur (Kotim) menegur secara humanis pengendara sepeda motor yang berboncengan tidak pakai helm, Kamis pagi (6/7).
Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-77, Kodim 1015 Sampit yang dipimpin Dandim Letkol Inf M Tandri Subrata MHan memberikan kejutan kepada Polres Kotim dengan memberikan ucapan selamat Hari Bhayangkara ke-77 secara langsung di Mapolres Kotim, Senin (3/7).
Polres Kotim jajaran Polda Kalteng melaksanakan syukuran dan panggung prajurit dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023 di Mapolres Kotim, Sabtu malam (1/7).
Dandim 1015 Sampit Letkol Inf Muhammad Tandri Subrata SAP MHan menghadiri pengukuhan polisi RW dan apel satkamling di lapangan Polres Kotim, Rabu (21/6).
Polres Kotim menggelar Apel Kasat Kamling atau Ketua Satuan Keamanan Lingkungan dan Pengukuhan Polisi RW. Kegiatan yang dipimpin Dirbinmas Polda Kateng Kombes Pol Ebet Gunandar, S.I.K bertempat di lapangan Apel Mapolres Kotim, Rabu (21/6) pagi.
Menjelang HUT ke-77 Bhayangkara, Polres Kotim melaksanakan bedah rumah yang diselenggarakan di Jalan Kaca Piring I Kecamatan MB Ketapang, Kotim, Senin (19/6).
SAMPIT- Setelah melakukan police line di toko penjualan meras yang lagi viral di media sosial, pihak kepolisian terus melakukan pencarian bos miras tersebut. Berdasarkan...