PALANGKA RAYA – Di era digital, seorang pustakawan dituntut mampu adaptasi terhadap perkembangan teknologi informasi dan media sosial. Seorang pustakawan harus mampu mengelola, berinteraksi, dan berbagi informasi melalui platform digital seperti Facebook, Twitter, Instagram, WhatsApp, YouTube, dan TikTok.
Politeknik Kesehatan Kemenkes Palangkaraya (Polkesraya) mulai menapaki tangga untuk mewujudkan visinya mendunia. Setelah beberapa lulusan bekerja di luar negeri, kini direktur dan pustakawan mendapat kesempatan untuk untuk mengikuti pertemuan pustakawan dunia.