Aktivitas arus balik Lebaran 2025 di Pelabuhan Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) kembali menunjukkan peningkatan. Pada Rabu (9/4), KM Dharma Ferry VI yang berlayar dari Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya tiba di Pelabuhan Sampit, membawa ratusan penumpang yang kembali setelah libur Idulfitri.
Arus balik Lebaran 1446 Hijriah di Pelabuhan Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mulai menunjukkan peningkatan. Selasa (8/4), KM Leuser milik PT Pelni tiba dari Pelabuhan Tanjung Mas Semarang, dengan membawa lebih dari seribu penumpang. Kedatangan kapal ini menandai tingginya volume arus balik setelah libur panjang Lebaran.
Arus mudik Lebaran tahun 2025 melalui jalur laut di Pelabuhan Sampit tercatat cukup tinggi. Berdasarkan data dari KSOP Kelas III Sampit, total ada lebih dari delapan ribu pemudik telah berangkat meninggalkan Sampit menggunakan kapal laut selama masa arus mudik tahun ini.
Sejak Jumat dan Sabtu terjadi lonjakan peningkatan jumlah penumpang di Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya. Lonjakan penumpang ini diperkirakan terjadi akibat adanya arus balik menjelang berakhirnya liburan idul fitri serta masih banyak nya warga yang melakukan mudik pasca hari raya idul fitri.
Lonjakan penumpang arus balik di UPT Dermaga Dinas Perhubungan Kabupaten Barito Utara yang terletak di Jalan Panglima Batur Muara Teweh sejak tiga hari sebelum lebaran Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah hingga H+5 mengalami peningkatan.
Libur Lebaran tahun ini cukup panjang. Dua hari setelah perayaan Idulfitri, belum tampak tanda-tanda tingginya pergerakan arus balik jalur udara. Pengelola Bandar Udara (Bandara) Tjilik Riwut memprediksi puncak arus balik akan terjadi pada 6-7 April atau awal pekan depan.
"Posko kesehatan ini akan dilengkapi dengan petugas yang siap melakukan pemeriksaan kesehatan, seperti screening kesehatan bagi pemudik di terminal dan pelabuhan".
Umar Kaderi
Kepala Dinkes Kotim
Sejak H+3 Lebaran 1445 Hijriah, sejumlah moda transportasi kembali mengalami lonjakan penumpang. Ada ribuan orang pengguna jasa angkutan darat maupun udara sehingga menambah kepadatan arus balik Lebaran tahun ini. Pemerintah pun memutuskan untuk menambah jadwal penerbangan.
KUALA PEMBUANG - Kalangan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mengimbau kepada pemudik lebaran yang ingin kembali ke kota perantauan agar mematuhi rambu-rambu lalu lintas (Lalin), agar selamat sampai tujuan. Hal ini yang dikatakan Ketua DPRD Seruyan Zuli Eko Prasetyo, beberapa waktu lalu.