Jumat, November 22, 2024
31.2 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

KERJA SAMA

Perkuat Kerja Sama untuk Tanggulangi Bencana

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Timur (Bartim) melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) menyelenggarakan acara Kegiatan Kerjasama Antara Lembaga dan Kemitraan, yang diakhiri dengan penandatanganan komitmen penyelenggaraan penanggulangan bencana pascabencana oleh Pj Bupati Bartim, Indra Gunawan, Kamis (25/7/2024).

Pemkab Jalin Kerja Sama dengan Kemenkominfo

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau menjalin kerja sama pinjam pakai lahan Base Transceiver Station (BTS) dengan Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo). Kerja sama tersebut ditandai dengan penandatanganan bersama dengan pihak Kementerian Kominfo, secara serentak dokumen pinjam pakai lahan BTS BAKTI, di Jasmine Hall, Claro Hotel Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, belum lama tadi.

Kerja Sama dengan Kejaksaan Perlu Ditingkatkan

Pj Bupati Bartim, Indra Gunawan mengharapkan, di momen Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) ke-64 kerja sama antara pemerintah daerah bisa ditingkatkan. Pasalnya kerja sama antara pememerintah daerah dengan kejaksaan sudah terjalin dengan baik.

Pemko Jajaki Kerja Sama dengan Polifurneka

Pemerintah Kota  (Pemko) Palangka Raya yang dipimpin langsung oleh Pj Wali Kota Palangka Raya, Dr Hera Nugrahayu, melakukan penjajakan kerja sama dengan Politeknik Industri Furnitur dan Pengolahan Kayu (Polifurneka) di Kampus Polifurneka, Jalan Wanamarta Raya, Kawasan Industri Kendal, Jawa Tengah, Jumat (5/7).

Pemkab Sukamara Jalin Kerja Sama dengan Pemprov Jabar

SUKAMARA - Pj Bupati Sukamara, Kaspinor, memimpin secara langsung rapat pembahasan kesiapan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukamara untuk Memorandum of Understanding (MoU) dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar). Adapun kerja sama dengan Pemprov Jabar tersebut terkait

Pemkab Jalin Kerja Sama Dengan BPJS Ketenagakerjaan

Perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Katingan terhadap tenaga kerja perlu mendapatkan apresiasi. Pasalnya dalam rangka memberikan perlindungan bagi tenaga kerja, Pemkab Katingan kini telah menjalin kerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan. Penandatanganan kerja sama antar Pemkab Katingan dengan BPJS Ketenagakerjaan ini dilakukan langsung oleh Bupati Katingan Sakariyas, Sekda Pransang, dan Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Sampit Yunan Suhada.

Pelaksanaan APBD Harus Berkeadilan

"Opini WTP yang berhasil kita raih berkat dukungan dan kerja sama dengan DPRD sebagai mitra pemerintah daerah. Kami berharap agar sinergi ini tetap berjalan baik"

Bupati Gumas Tanda Tangan Kerja Sama dengan UPR 

Bupati Gunung Mas (Gumas) Jaya Samaya Monong menyambut kedatangan Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Salampak yang melakukan safari ke Gumas, beberapa waktu lalu.

Pemkab Batara dan Kejari Tanda Tangan Perjanjian Kerja Sama

Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Batara) bersama Kejaksaaan Negeri (Kajari) Barito Utara melaksanakan penandatanganan kesepakatan bersama tentang penanganan masalah hukum bidang perdata dan tata usaha negara dan koordinasi serta kerja sama pelaksanaan tugas dan fungsi dalam penegakan hukum pemulihan aset negara dan perizinan dalam rangka pengoptimalan pendapatan asli daerah (PAD) di Kabupaten Barito Utara di aula Setda Lantai I, Selasa (18/7).

Diskominfo dan Disdukcapil Jalin Kerja Sama

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kapuas dan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kapuas melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) tentang pemanfaatan Nomor Induk Kependudukan (NIK), Data Kependudukan dan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el) dalam layanan lingkup tugas Diskominfo Kabupaten Kapuas.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/