S (39), Warga Kelurahan Tamiang Layang, di Kabupaten Barito Timur (Bartim) tak berkutik ketika diamankan polisi. Pria yang hanya lulusan sekolah dasar ini terpaksa harus berurusan dengan petugas lantaran terbukti menyimpan narkotika golongan I diduga sabu, dalam sebuah kotak lampu dibarak tempat tinggalnya.