Wakil Bupati (Wabup) Kotawaringin Timur (Kotim) Irawati melakukan kunjungan silaturahmi ke Kecamatan Parenggean, Senin (10/3/2025) lalu.
Safari Ramadan itu menjadi wadah untuk mempererat silaturahmi dan sebagai kesempatan untuk membangun komunikasi yang harmonis antara ulama, umara dan umat.