Bidang kesehatan merupakan sektor yang sangat penting dalam kehidupan masyarakat. Pemerintah Kota Palangka Raya terus melakukan berbagai langkah strategis untuk mewujudkan kesejahteraan warga yang berdomisili di Kota Palangka Raya.
Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin menyambut hangat kedatangan pengurus dan anggota Barisan Pertahanan Adat Dayak (Batamad) di Rumah Jabatan (Rujab) Wali Kota Palangka Raya, Rabu (17/5/2023). Tujuan kedatangan organisasi masssa itu bertujuan untuk bersilahturahmi dan berdiskusi supaya pemerintah dan Batamad itu sendiri satu pemikiran.
Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin menghadiri Forum Koordinasi dan Konsultasi (FKK) Implementasi Reformasi Birokrasi Tematik melalui Komitmen Kepala Pemerintahan Daerah untuk Percepatan Penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).
Organisasi Gerakan Pemuda Asli Kalimantan (Gepak) Kalteng menggelar aksi damai mempertanyakan program Tora di depan Kantor Wali Kota Palangka Raya, Kamis (4/5).
Gotong royong membersihkan lingkungan memang perlu digaungkan, manfaatnya juga untuk semua. Jadi saya imbau juga warga perlu menghidupkan lagi semangat gotong royong, baik itu Jumat bersih atau Sabtu bersih perlu digalakkan, hingga keaktifan RT dan RW
ASN Pemko Palangka Raya harus menjadi contoh kepada masyarakat, namun apabila melanggar maka ASN harus siap menerima konsekuensi hukum, sesuai dengan aturan dan perundang-undangan yang berlaku, saya harap tidak ada ditemukan pelanggaran seperti itu di Pemko Palangka Raya
Saya turut mengapresiasi dengan adanya sarana pendidikan bagi rekan kita yang ada di LP, mereka juga berhak mendapatkan pendidikan, dan ini betul-betul hal yang positif," terang Wali Kota Fairid Naparin, usai kegiatan.
BI memperkirakan akan terjadi penurunan sedikit di bulan November, tetapi ternyata kita bisa menyentuh angka 5,42 persen. Di akhir tahun BPS merilis angka inflasi dengan kenaikan sedikit yaitu 5,51 persen, tetapi kita tidak perlu berkecil hati karena ada natal dan tahun baru (nataru), otomatis meningkat