Rabu, Mei 15, 2024
23.8 C
Palangkaraya

Polda Kalteng Targetkan 500 Vaksinasi Bagi Mahasiswa

PALANGKA RAYA – Berbagai upaya dilakukan oleh Polda Kalteng dalam mempercepat dan memperluas jangkauan vaksinasi Covid-19 di Provinsi Kalteng.

Kapolda Kalteng Irjen Pol Dr Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M., diwakili Wakapolda Brigjen Pol Ida Oetari Poernamasasi, S.A.P., M.A meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi massal di Aula Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Jalan Tjilik Riwut Km 1, Palangka Raya, Senin (9/8).

Saat meninjau vaksinasi massal dalam rangka memperingati HUT ke-76 Republik Indonesia ini, Wakapolda didampingi Karoops Kombes Pol. Andreas Wayan W, S.I.K., Kabiddokkes Polda Kalteng serta dihadiri Kapolresta Palangka, Ketua KNPI Kalteng dan KMHDI Kalteng.

“Vaksinasi dengan tema ‘Sinergitas Pemuda Dalam Rangka Mensukseskan Vaksinasi Massal’ ini diperuntukan bagi mahasiswa yang tergabung pada PD KMHDI Kalteng, Komda VIII PMKRI dan DPD KNPI Kalteng,” terang Wakapolda melalui Kabidhumas Kombes Pol.K.Eko.Saputro, S.H., M.H.

Baca Juga :  Anak di Bawah Umur Dilarang Berkendaraan

Eko menambahkan, pihaknya menargetkan 500 vaksin dengan menurunkan 34 tenaga vaksinator dari Biddokkes Polda Kalteng dan tenaga kesehatan Kalteng.

“Diharapkan dengan dilaksanakannya vaksinasi ini dapat meningkatkan herd immunity terutama di lingkungan mahasiswa. Meskipun sudah divaksin tetap harus disiplin patuhi protokol kesehatan,” tegasnya. (hms/ans)

PALANGKA RAYA – Berbagai upaya dilakukan oleh Polda Kalteng dalam mempercepat dan memperluas jangkauan vaksinasi Covid-19 di Provinsi Kalteng.

Kapolda Kalteng Irjen Pol Dr Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M., diwakili Wakapolda Brigjen Pol Ida Oetari Poernamasasi, S.A.P., M.A meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi massal di Aula Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Jalan Tjilik Riwut Km 1, Palangka Raya, Senin (9/8).

Saat meninjau vaksinasi massal dalam rangka memperingati HUT ke-76 Republik Indonesia ini, Wakapolda didampingi Karoops Kombes Pol. Andreas Wayan W, S.I.K., Kabiddokkes Polda Kalteng serta dihadiri Kapolresta Palangka, Ketua KNPI Kalteng dan KMHDI Kalteng.

“Vaksinasi dengan tema ‘Sinergitas Pemuda Dalam Rangka Mensukseskan Vaksinasi Massal’ ini diperuntukan bagi mahasiswa yang tergabung pada PD KMHDI Kalteng, Komda VIII PMKRI dan DPD KNPI Kalteng,” terang Wakapolda melalui Kabidhumas Kombes Pol.K.Eko.Saputro, S.H., M.H.

Baca Juga :  Anak di Bawah Umur Dilarang Berkendaraan

Eko menambahkan, pihaknya menargetkan 500 vaksin dengan menurunkan 34 tenaga vaksinator dari Biddokkes Polda Kalteng dan tenaga kesehatan Kalteng.

“Diharapkan dengan dilaksanakannya vaksinasi ini dapat meningkatkan herd immunity terutama di lingkungan mahasiswa. Meskipun sudah divaksin tetap harus disiplin patuhi protokol kesehatan,” tegasnya. (hms/ans)

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/