Selasa, Mei 14, 2024
23.5 C
Palangkaraya
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

baca

Minat Baca pada Anak-Anak Harus Didorong

PALANGKA RAYA - Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya terus berupaya meningkatkan minat baca anak-anak dengan melakukan sosialisasi dan dorongan kepada masyarakat. Langkah ini diambil untuk merangsang minat membaca dan memperluas literasi, khususnya pada anak usia dini, guna mencapai visi generasi emas 2045.

Pemkab Dukung Bunda Literasi Tingkatkan Minat Baca Anak

Bupati Barito Timur Ampera AY Mebas mengharapkan, keberadaan Bunda Literasi bisa merangsang minat baca anak-anak di Barito Timur (Bartim). Menurutnya, budaya positif tersebut penting untuk mengurangi aktivitas kurang bermanfaat seperti bermain game serta dampak negatif digitaliasi dunia maya.

Pojok Baca Digital, Fasilitas Baca Masyarakat di Era Digital

Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (Dispursipda) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dalam hal penyediaan fasilitas membaca.

PJJ Terlalu Lama, Murid Tak Bisa Baca

Pandemi Covid-19 tak hanya mempengaruhi kesehatan. Dampaknya begitu luas. Mulai dari sektor ekonomi, sosial, hingga yang paling mencemaskan adalah mengganggu sistem pendidikan. Selama pandemi, kegiatan belajar mengajar tidak bisa dilaksanakan secara tatap muka langsung di sekolah. Sistemnya diganti dengan pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau dari rumah.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img
/